
Lamteng, aspirasipublik.com – Terdapat 2 faktor yang mempengaruhi prestasi belajar yaitu (1) faktor internal, adalahfaktor-faktor yang berasal dari individu anak itu sendiri yang meliputi faktor jasmaniah (fisiologis) dan faktor psikologis. Yang termasuk faktor jasmaniah (fisiologis) antara lain: penglihatan, pendengaran, struktur tubuh dan sebagainya, sedangkan yang termasuk factor psikologis meliputi intelektul (taraf intelegensi, kemampuan belajar, dan cara belajar), nonintelektual (motifasi belajar, sikap, perasaan, minat, kondisi psikis, dan kondisi akibat keadaansosiokultur), dan faktor kondisi fisik. (2) faktor eksternal, yaitu faktor yang berasal dari luar individu yang meliputi fkctor fisik dan faktor lingkungan sosial. Faktor fisik sendiri meliputi rumah, sekolah, peralatan, dan alam, sedangkan faktor lingkungan sosial meliputi keluarga, guru,masyarakat, dan teman. Berdasarkan hal tersebut diketahui bahwa motivasi dan lingkungan keluarga merupakan faktor yang berpengaruh terhadap prestasi belajar siswa.
Selain memiliki banyak prestasi SMP Ma’ Arif 9 Tanjung Harapan Seputih Banyak menjadi sekolah yang berbineka tunggal ika karena banyak siswa dan siswinya berasal dari berbagai provinsi. Kepala sekolah SMP ma,Arif 9 bapak Muhammad Syaifuddin S.Ag , menjelaskan bahwa “tentang kemajemukan peserta didik dengan jumlah murid yang lumayan banyak sekitar 505 siswa,,dari jumlah tersebut mereka berasal dari berbagai daerah yakni dari Malang Jawa timur, Bangka Belitung, Jambi,Palembang, serta dari beberapa kabupaten yang ada dilampung ini. Dengan jumlah peserta didik yang lumayan besar serta dari berbagai daerah maka terlihat keberagaman serta kebersamaan, disitu dapat terlihat dengan jelas bahwa dari keberagaman siswa , sekolah SMP ma,Arif 9 telah menerapkan semboyan BHINNEKA TUNGGAL IKA dalam ruang lingkup sekolah ini, itu semua tak lepas dari peran serta para dewan guru yang telah bersama menanamkan sikap toleransi shingga dalam keberagaman siswa tersebut dapat disikapi dengan baik yang terlihat dari minimnya tingkat ” bullying” dalam sekolah SMP ma,Arif 9 ini, selain itu juga pak Syaifuddin menjelaskan Serta mengajak bersama dewan guru dalam meningkatkan kedisiplinan, meningkatkan mutu pendidikan, supaya sekolah ini bisa menjadi lebih maju. Sehingga anak didik kami bisa mendapat prestasi yang baik, bisa lulus dengan nilai yang bagus guna meneruskan kejenjang selanjutnya serta anak didik bisa mempunyai ketrampilan, berkarakter, serta bermoral yang baik…saya selaku kepala sekolah disini juga mengajak untuk keluarga besar media aspirasi publik untuk menyupport sekolah kami di dalam publikasi yang sifat nya membantu supaya maju dan sukses selalu” ungkap pak SYAIFFUDIN secara tegas serta berjabat tangan dengan awak media aspirasi publik. (Lucky)